Liputan6.com, Jakarta - PT Pertamina (Persero)‎ adalah salah satu perusahaan minyak dan gas terbesar di Indonesia yang mayoritas sahamnya dimiliki langsung oleh pemerintah.
Saat ini, perusahaan yang dipimpin oleh Dwi Soetjipto ini masuk dalam jajaran perusahaan yang memiliki pendapatan tertinggi ke 123 dari total 500 perusahaan dunia versi Fortune Global 500.
Â
Untuk meningkatkan dan memeprluas lini bisnisnya di bidang migas, Pertamina terus melakukan regenerasi bagia jajaran karyawannya.
Â
Pada awal tahun 2015 ini, Pertamina kembali membuka kesempatan bagi para pencari kerja di Indonesia untuk turut berpartisipasi dalam perluasan lini bisnis Pertamina tersebut. Lalu, untuk posisi apa saja lowongan kerja yang dibuka oleh Pertamina, berikut lowongannya:
Â
Â
1. Pertamina EP sebagai Medical Senior Supervisor.
Â
2. PT Pertamina Hulu Energi WMO sebagai Exploration geologist.
Â
3. PT Pertamina Gas (Pertagas) untuk mengisi posisi:
Â
- Seniot Analyst Product Management
- Senior Analyst Business Planning
- Senior Analyst Risk Management
Â
- Senior Analyst Business Planning
- Senior Analyst Risk Management
Â
Bagi pembaca yang ingin mendaftar dan mau tahu syarat lengkapnya, bisa langsung kunjungi link berikut : lowongan kerja Pertamina. (Yas/Ndw)
Advertisement
Lanjutkan Membaca ↓