Liputan6.com, Milan: Gelandang AC Milan, Ricardo Montolivo mengaku tidak mengenal sosok legenda Milan, Filippo Inzaghi. Hal ini ia lontarkan saat ditanya mengenai calon pelatih barunya itu.
"Saya tidak dapat memberikan pendapat saya tentang Inzaghi karena saya tidak mengenalnya," sebutnya seperti dilansir Football-Italia (29/5).
"Saya hanya akan memberi pendapat tentang dia ketika dia sudah menjadi pelatih. Kini pelatih saya masih Clarence Seedorf."
Pasalnya kini Rossoneri tengah mencari calon pelatih yang tepat untuk menggantikan posisi dari Seedorf. Selain Pippo, Milan juga dikabarkan sedang berupaya untuk mendatangkan pelatih Sevilla, Unay Emery.
Montolivo menyebut, "Saya sangat percaya diri bahwa pemilik klub akan mengambil keputusan yang tepat bagi Milan."
Inzaghi sendiri adalah mantan pemain Milan yang memutuskan pensiun pada 2012 lalu. Selama kariernya bersama Rossoneri, ia sudah meraih dua gelar Serie A, satu Piala Italia, dan dua gelar Liga Champions Eropa.
Gelandang Milan Tak Kenal Inzaghi
"Saya hanya akan memberi pendapat tentang dia ketika dia sudah menjadi pelatih," ucap Montolivo.
Diperbarui 30 Mei 2014, 01:50 WIBDiterbitkan 30 Mei 2014, 01:50 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Jadwal Perempat Final Liga Champions: Real Madrid dan Barcelona Jumpa Lawan Tangguh
350 Kata-Kata Sahabat Nabi yang Menyejukkan Hati dan Memotivasi
Nunung Akui Tak Ikut Puasa Ramadan, Ini Alasannya
Internet Lemot? Cek Kecepatan Download dan Upload Sebelum Ganti Paket!
350 Kata-Kata Anti Korupsi yang Menginspirasi Perubahan
Kontroversi Letkol Teddy Indra Wijaya: Seskab atau TNI, Dilema Jabatan Ganda?
Golongan Umat Rasulullah yang Sangat Nyaman Bertemu Allah, Diungkap Gus Baha
Harga Emas Dunia Naik Lagi, Kapan saatnya Beli?
Sosok F Pemasok Anak untuk Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar, Ternyata Pernah 'Dipakai' via MiChat
Zodiak Cenderung Manipulatif: Hati-hati, Mereka Jago Main Drama
350 Kata Konotasi dan Denotasi Lengkap dengan Contohnya
Menang Adu Penalti, Los Blancos Singkirkan Atletico Madrid dan Lolos ke Perempat Final