Liputan6.com, Jakarta- Italia mendominasi semifinal Liga Europa. Negeri Pizza berhasil menggirimkan dua wakil ke empat besar yakni Fiorentina dan Napoli. Keduanya lolos dengan meyakinkan.
Napoli melaju ke semifinal setelah meraih kemenangan agregat meyakinkan atas wakil Jerman VfL Woflsburg 6-3. Kunci lolosnya Napoli adalah keberhasilan menang 4-1 di kandang lawan pada leg pertama.
Adapun Fiorentina melenggang ke empat besar setelah menyingkirkan Dynamo Kiev. La Viola unggul agregat 3-1. Keberhasilan Fiorentina ditentukan kemenangan 2-0 di leg kedua.
Sementara itu Sevilla lolos dramatis setelah menahan imbang tuan rumah Zenit St Petersburg 2-2 di leg kedua di Rusia. Sevilla pun lolos berkat keunggulan agregat 3-4.
Satu tiket lainnya didapat klub Ukraina Dnipro Dnipropetrovsk. Mereka menang agregat 1-0 atas Club Bruges.
UEFA akan menggelar undian babak semifinal liga Europa pada hari Jumat (24/4/2015) malam setelah selesainya undian Liga Champions. Liputan6.com akan menyiarkan undian yang dilakukan UEFA melalui live streaming.
Mereka yang Lolos ke Semifinal Liga Europa
Italia menempatkan dua wakil di empat besar.
diperbarui 24 Apr 2015, 08:18 WIBDiterbitkan 24 Apr 2015, 08:18 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa Manfaat Buah Kersen: Khasiat Tersembunyi Si Mungil Merah
Pencabutan Pagar Laut di Tangerang Ditargetkan Selesai Paling Cepat 10 Hari
Sambut SUV Baru, Suzuki Gelontorkan Rp 5 T untuk Tingkatkan Fasilitas Pabrik
PSBS Biak Berharap Patrick Kluivert Bakal Angkut Talenta Papua ke Timnas Indonesia
Genjot Literasi Pasar Modal, Maybank Sekuritas Bersama BEI Gandeng Pokemon GO
Apa Kepanjangan THR? Peraturannya di Indonesia dan Cara Menghitung
Survei Safer Internet Lab: Hoaks Politik dan Pemilu Paling Banyak Rugikan Masyarakat
Bukan Cuma Pangan Bergizi, Penurunan Stunting Perlu Didukung Pembangunan Infrastruktur Air Bersih dan Sanitasi
Pj Gubernur Teguh: Dinsos Lakukan Pendataan Korban Kebakaran Glodok Plaza untuk Asuransi
Istri Hong Sang Soo Dikabarkan Tak Tahu soal Kehamilan Kim Min Hee
5 Wisata di Dusun Semilir Semarang yang Perlu Kamu Coba
Analis Ramal Peluncuran ETF Solana di AS Bakal Tertunda hingga 2026