Liputan6.com, Jakarta - Valentino Rossi sukses menjuarai MotoGP di Sirkuit Silverstone. Kemenangan pebalap Movistar Yamaha ini diwarnai dengan terjatuhnya rivalnya dari Honda, Marc Marquez.
Pertarungan Rossi dan Marquez sudah mulai terjadi di lap kedua. Bahkan keduanya meninggalkan Jorge Lorenzo yang sempat memimpin di lap pertama.
Duel Rossi dan Marquez berlangsung sengit. Marquez beberapa kali nyaris menyalip Rossi.
Namun, nasib nahas dialami Marquez di lap ke-12. Marquez tergelincir dan terlempar keluar lintasan dan tak dapat melanjutkan balapan.
Rossi akhirnya menyelesaikan balapan sebanyak 20 lap dengan catatan waktu 46 menit 15,617 detik. Posisi kedua menjadi milik Petrucci dan diikuti Dovizioso. Sementara Lorenzo harus puas finis di posisi keempat.
Lihat duel seru Rossi dan Marquez di bawah ini:
Baca Juga:
Dominan, Rossi Menang di Silverstone
Reaksi Rossi Ketika Marquez Terjatuh di MotoGP Inggris
Petenis Cantik Maria Sharapova Mundur dari AS Terbuka
Video Drama Rossi vs Marquez di MotoGP Silverstone
Duel Rossi dan Marquez berlangsung sengit. Marquez beberapa kali nyaris menyalip Rossi.
diperbarui 31 Agu 2015, 17:03 WIBDiterbitkan 31 Agu 2015, 17:03 WIB
Pembalap Yamaha MotoGP Valentino Rossi (depan) saat beradu cepat dengan saingan terberatnya pembalap Honda Marc Marquez selama Grand Prix Inggris di sirkuit Silverstone (30/8/2015). Valentino Rossi finis pertama di seri ke-12 ini. (REUTERS/Darren Staples)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tips Mencuci Baju Putih: Panduan Lengkap Menjaga Kecerahan Pakaian
Tips Berkendara Saat Hujan untuk Keselamatan Optimal di Jalan
P2G: Pemerintah Jangan Tergesa-gesa Hapus Sistem Zonasi Tanpa Kajian Akademik
Tips Mendaki Gunung untuk Pemula: Panduan Lengkap Menaklukkan Puncak
Husain Alting Sjah: Pilkada Pertaruhan Selamatkan Harkat dan Martabat Rakyat
Tips Agar Ari-Ari Tidak Lengket: Panduan Lengkap untuk Ibu Hamil
Supian-Chandra Ungkap Gambaran Kota Depok yang Dinilai Tidak Memiliki Kemajuan
Tips Biar Cepat Hamil: Panduan Lengkap untuk Pasangan
Idrus Marham Tegaskan SK Kepengurusan Bahlil di Golkar Sudah Final
Apa Itu Modalitas Zodiak? Ketahui Maknanya agar Lebih Mengenali Diri Sendiri
Samsung Siapkan Ponsel Layar Lipat Harga Terjangkau, Galaxy Z Flip SE?
VIDEO: Detik-detik Perbatasan Sayung Demak Terendam Banjir Rob, Mobilitas Terganggu