Liputan6.com, Jakarta Jadwal Olimpiade 2016 kini tinggal menyisakan empat hari lagi. Pada tanggal 21 Agustus nanti, pesta olahraga multicabang yang berlangsung di Rio de Janeiro, Brasil, ini resmi berakhir.
Seperti diketahui sebanyak 11 ribu atlet bertarung di Olimpiade ke-31. Mereka berjuang untuk merebut kepingan medali dari 306 nomor yang dipertandingkan. Olimpiade 2016 berlangsung di sejak 5 Agustus lalu.
Baca Juga
Sebagian besar cabang-cabang olahraga yang dipertandingkan memang sudah menemukan pemenangnya. Meski demikian, bukan berarti pertarungan yang tersisa tidak menarik lagi untuk disaksikan.
Ingin menyaksikan keseruan Olimpiade 2016 pada 18 Agustus 2016, simak jadwal lengkapnya di bawah ini.
Advertisement
Jadwal Siaran Langsung
Live Streaming Liputan6.com
18.30: Bulu tangkis (semifinal tunggal putri, peringkat tiga ganda putri, peringkat ketiga ganda putra, final ganda putri)
23.00: Semifinal voli putri: Serbia vs AS
23.30: Sepeda BMX Individual (Tony Syarifudin)
Live Streaming Vidio.com
CH1
00.30-02.00: Basket putra
02.30-03.30: Polo air putri
04.30-05.30: Basket putra
08.00-11.00: Voli pantai putri
20.00-21.00: Loncat indah putri
23.00-00.30: Semifinal voli putri: Serbia vs AS
CH2
00.00-00.30: Balap sepeda BMX putra
02.00-04.30: Sepak bola putra semifinal
05.30-08.30: Tenis meja beregu putra
21.00-23.30: Polo air putra
CH3
00.00-02.30: Tinju 60 kg putri, 75 kg putri, 52 kg putra, 69 kg putra
04.00-05.30: Voli putra
07.00-08.00: Atletik
20.00-22.30: Gulat gaya bebas putri (53kg, 63kg, 75kg)
23.30-00.00: Sepeda BMX Individual (Tony Syarifudin)
CH4
00-01.30: Lanjutan semifinal sepak bola putra
02.00-04.30: Gulat gaya bebas putri (48kg, 58kg, 69kg)
06.00-08.00: Taekwondo putra (58kg putra, 49 kg putri),
18.30-23.00: Bulu tangkis (final ganda putri, ganda putra, ganda putri perunggu, tunggal putri)
SCTV
-
Indosiar
00.30: Voli putri perempat final (Jepang Vs Amerika Serikat)
02.30: Voli putri perempat final (Korea Selatan Vs Belanda)
O Channel
23.30: Sepeda BMX Individual (Tony Syarifudin)
Nex Media
Rio 1
03.45-09.00 :Atletik putra (Decathlon lompat jauh putra, lempar lembing, 100 meter lari gawang putri, lompat jauh final, decathlon 400 m putra, 200 meter putra, 200 meter putri final)
10.00-10.15: Final voli pantai putri
19.30-22.15: Atletik (lari decathlon 110 gawang, tolak peluru putra, lompat tinggi putri, lempar cakram putra, 4x100 m putri, 4x100 meter putra, dan 400Â meter gawang putra)
23.00-23.45: Atletik
Rio2
00.15-01.45: Sepak bola semifinal putra
02.15-04.45: Sepak bola semifinal putra
18.45-23.15: Bulu tangkis (tunggal putri, ganda putri, ganda putra, ganda putri)
Â
Keterangan:
Cetak tebal: Terdapat atlet Indonesia yang bertanding
Cetak miring: Memasuki babak perebutan medali
*Jadwal masih bisa berubah sewaktu-waktu
Advertisement