Liputan6.com, Jakarta Bergulirnya lagi Liga Inggris 2019/2020 setelah sempat terhenti akibat pandemi virus Corona Covid-19 telah menghidupkan asa Liverpool untuk mengangkat trofi dan mengakhiri penantian selama 30 tahun lamanya. Namun euforia yang dirasakan Liveperpudlian atau fans Liverpool tidak akan pernah sama.
Liverpool sebenarnya bisa saja berpesta lebih awal. Sebab tiga bulan lalu sebelum Liga Inggris dihentikan karena Corona, Liverpool sudah terpaut sangat jauh dari rival terdekatnya, Manchester City.
Di atas kertas, Liverpool sangat berpeluang mengunci gelar sebelum kompetisi benar-benar usai. Dan fans sudah siap memadati jalan-jalan kota untuk menyambut pesta kemenangan yang langka itu.
Sayang gelar yang ditunggu tidak kunjung datang. Sebab pandemi virus Corona yang melanda dunia memaksa Liga Inggris berhenti guna mengurangi dampak penyebaran virus penyebab Covid-19 itu.
Suporter The Reds bahkan sempat cemas impian mereka ambyar bila kompetisi dihentikan. Beruntung, pemerintah akhirnya memberi lampu hijau kepada Premier League untuk memutar kompetisi. Di bawah program New Project, kini Liverpool merajut kembali mimpi menjuarai Liga Inggris 2019/2020.
Para suporter Liverpool mulai mempersiapkan diri menyambut momen tersebut. Hanya saja, suasana tentu tidak akan pernah sama ketika Liverpool berhasil memastikan gelar juara Liga Inggris 1990 lalu. Tidak ada selebrasi yang bisa dilakukan di Stadion Anfield seperti saat Liverpool QPR 30 tahun lalu.
Di era pandemi saat ini, jangankan untuk hadir di lapangan, berkumpul di sekitar stadion saja tidak diizinkan. Premier League memberlakukan protokol yang sangat ketat untuk mencegah Covid-19.
"Bagi sebagian besar dari kami, ini adalah pesta yang sudah dinanti selama 30 tahun. Jadi setiap orang punya rencana dan ide yang akan dijalankan," ujar Gareth Roberts fans Liverpool sekaligus co-founder podcast The Anfield Wrap seperti dilansir dari Channel News Asia (CNA), Rabu (24/6/2020).
"Beberapa orang menyiapkan cerutu spesial yang akan mereka hisap, atau sebotol sampanye atau anggur yang akan mereka bka setelah mereka simpan selama bertahun-tahun," katanya.
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460544/original/012952900_1767257018-063_1498828068.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461975/original/009515700_1767498700-mahfud_uang_bantuan_klaim.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461692/original/009078500_1767429459-Cek_Fakta_Tidak_Benar_Ini_Link_Pendaftaran_-_2026-01-03T151529.802.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460142/original/096008400_1767236844-cpsn_2026.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3160963/original/002559100_1592973269-200624_jurgen_klopp.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1316067/original/044091200_1471006308-Liverpool_FC.svg.jpg)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/5454125/original/099230800_1766550476-Lagidiskon__desktop-mobile__356x469_-_Button_Share.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5440993/original/051183300_1765449665-pexels-thirdman-7651922.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5440955/original/025438100_1765448041-pexels-chevanon-302894.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436532/original/045182500_1765177568-pexels-maksgelatin-4824424.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436514/original/029918400_1765176856-pexels-ken-tomita-127057-389818.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1429293/original/037383000_1481114577-20161207--Laptop-Acer-Seharga-20-Juta-Jakarta-Angga-Yuniar-01.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5436096/original/000714800_1765162370-pexels-photo-1740919.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4800209/original/049531900_1712900090-shutterstock_2286683503.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5442113/original/056839600_1765528039-Ilustrasi_smartphone__tablet__dan_laptop.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5441514/original/073297500_1765510798-Depositphotos_547538726_L.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429431/original/070225500_1764586417-pexels-yankrukov-9072212.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5434294/original/022663100_1764921813-Depositphotos_209735730_L.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5458940/original/098049400_1767142292-MU_vs_Wolves__4_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5462184/original/026376800_1767512507-arteta-soal-declan-rice-82b437.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317066/original/055112400_1755291997-federico_chiesa_selebrasi_liverpool_bournemouth_160825_ap_ian_hodgson.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461848/original/014008500_1767468312-perayaan_gol_declan_rice_bournemouth_arsenal_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461847/original/091476100_1767466852-selebrasi_declan_rice_bournemouth_arsenal_ap_Alastair_Grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4702242/original/020445800_1703907385-000_349828W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5078418/original/096149400_1736122606-000_36T38QY.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459211/original/060424600_1767156474-AMORIM.jpg)