FOTO: Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

oleh Johan Fatzry, diperbarui 14 Jul 2022, 11:17 WIB
Diterbitkan 22 Apr 2022, 20:30 WIB
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang
Jersey yang dijual secara online lelang yang berlangsung dari 20 April hingga 4 Mei, diperkirakan menghasilkan 4 juta pound (US $ 5,2 juta, 4,8 juta euro) dan dikenakan oleh Maradona dalam pertandingan di mana ia mencetak "Tangan Tuhan" dan "Gol Abad Ini".
Foto 1 dari 5
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

 Jersey Argentina yang dikenakan Diego Maradona dalam pertandingan perempat final Piala Dunia Meksiko 1986 antara Argentina dan Inggris, dipajang untuk difoto di rumah lelang Sotheby's, di London, Rabu (20/4/2022). Baju yang dijual secara online lelang  berlangsung dari 20 April hingga 4 Mei. (AP Photo/Matt Dunham)

Foto 2 dari 5
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

Jersey Argentina yang dikenakan Diego Maradona dalam pertandingan perempat final Piala Dunia Meksiko 1986 antara Argentina dan Inggris, dipajang untuk difoto di rumah lelang Sotheby's, di London, Rabu (20/4/2022). Jersey ini diperkirakan menghasilkan 4 juta pound (US $ 5,2 juta, 4,8 juta euro). (AP Photo/Matt Dunham)

Foto 3 dari 5
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

Jersey Argentina yang dikenakan Diego Maradona dalam pertandingan perempat final Piala Dunia Meksiko 1986 antara Argentina dan Inggris di rumah lelang Sotheby's, di London, Rabu (20/4/2022). Jersey ini dikenakan oleh Maradona dalam pertandingan di mana ia mencetak "Tangan Tuhan" dan "Gol Abad Ini". (AP Photo/Matt Dunham)

Foto 4 dari 5
Berita Terkait
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

Jersey Argentina yang dikenakan Diego Maradona dalam pertandingan perempat final Piala Dunia Meksiko 1986 antara Argentina dan Inggris, dipajang untuk difoto di rumah lelang Sotheby's, di London, Rabu (20/4/2022). Baju yang dijual secara online lelang berlangsung dari 20 April hingga 4 Mei. (AP Photo/Matt Dunham)

Foto 5 dari 5
Jersey Diego Maradona saat Cetak Gol Tangan Tuhan Dilelang

Jersey Argentina yang dikenakan Diego Maradona dalam pertandingan perempat final Piala Dunia Meksiko 1986 antara Argentina dan Inggris, dipajang untuk difoto di rumah lelang Sotheby's, di London, Rabu (20/4/2022). Jersey ini diperkirakan menghasilkan 4 juta pound (US $ 5,2 juta, 4,8 juta euro). (AP Photo/Matt Dunham)