Liputan6.com, Jakarta - WTA Tour 2022 Tallinn Open memasuki perdelapan final, Kamis (29/9/2022). Petenis-petenis terbaik dunia melanjutkan perjuangan demi memperebutkan gelar pada final yang berlangsung 2 Oktober mendatang.
Ajang ini merupakan turnamen ke-27 dari 29 kompetisi yang masuk kalender WTA tahun ini. Pertandingan berlangsung di lapangan keras outdoor Forus Tennis Center, Tallinn, Estonia. Tallinn Open diikuti sebanyak 32 pemain tunggal dan 16 tim ganda.
Tallinn Open 2022 sudah berlangsung sejak awal pekan, tepat bersamaan dengan turnamen ATP di Tel Aviv (Israel), Seoul (Korea Selatan), Sofia (Bulgaria), serta ajang WTA di Parma (Italia).
Advertisement
Sederet bintang petenis wanita terbaik dunia mengikuti ajang kali ini. Di antaranya Anett Kontaveit, Belinda Bencic, Haddad Maia, Jelena Ostapenko, Barbora Krejcikova, dan Zhang Shuai. Mereka memperebutkan hadiah total 250 ribu dolar AS.
Lantas kira-kira siapa berhasil meraih gelar juara pada WTA Tour edisi ini? Yuk tonton keseruan WTA 250 Tallinn Open 2022 melalui link live streaming di bawah ini.Â
Link Live Streaming WTA 250 Tallinn Open 2022
Kamis, 29 September 2022
- ROUND OF 16 - Pukul 15.00 WIBÂ
Jumat, 30 September 2022
- QUARTERFINAL – Pukul 15.00 WIBÂ
Sabtu, 1 Oktober 2022
- SEMIFINAL – Pukul 17.00 WIBÂ
Minggu, 2 Oktober 2022
- FINAL – Pukul 20.00 WIB
Link Live Streaming WTA 250 Tallinn Open 2022Â
Anda bisa menikmati semua tayangan yang ada pada platform Vidio, ditambah dengan seluruh pertandingan Liga Inggris, dengan berlangganan Paket Vidio Diamond, mulai dari harga Rp 59.000 per bulan. Paket Vidio Diamond adalah paket berlangganan dengan layanan streaming online terlengkap, yang memberikan akses bagi para pengguna-nya untuk menyaksikan seluruh tayangan premium yang tersedia di Vidio, mulai dari Vidio Original Series (VOS), pertandingan olahraga skala nasional hingga Internasional dari berbagai cabang, hingga konten hiburan lain-nya, seperti konten anime, film & serial Hollywood maupun Bollywood, serta film & serial asal China, Korea, dan Thailand, dan lain-lain karena #SemuaAdaDiVidio.
Advertisement