Pendakian Gunung Cikuray yang Tak Terlupakan

Momen ini tak akan terlupakan. Mendaki memang menyenangkan

oleh Sulung Lahitani diperbarui 11 Apr 2015, 17:26 WIB
Diterbitkan 11 Apr 2015, 17:26 WIB
Pendakian Gunung Cikuray yang Tak Terlupakan
Momen ini tak akan terlupakan. Mendaki memang menyenangkan

Citizen6, Jakarta Hari Jumat, 20 Februari 2015 menjadi salah satu warna baru dalam penggalan episode pengalaman dalam pendakian. Tujuan pendakian kali ini adalah Gunung Cikuray dengan ketinggian 2.821 meter di atas permukaan laut (mdpl).

Gunung Cikuray ini merupakan gunung tertinggi di Garut dan berada di perbatasan Kecamatan Bayongbong, Cikajang dan Dayeuh Manggung. Untuk mencapai Cikuray dapat ditempuh dengan naik kendaraan umum, bisa dari Bandung, Tasikmalaya atau dari Jakarta menuju terminal Guntur.

Lalu, dari sana diteruskan dengan angkutan kota menuju jalur pendakian (Cikajang, Bayongbong atau Dayeuh Manggung). Ketiga jalur tersebut menawarkan medan yang sangat menarik dengan karakteristik masing-masing.

Ingin tahu cerita selengkapnya? Baca langsung di sini

Pengirim:

Faris Kasyfi Aziz

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya