Jenius, Wanita Ini Gunakan Dildo untuk Perbaiki Penyok di Mobil

Dalam video itu, seorang wanita dengan mudahnya memperbaiki penyok di mobil dengan dildo

oleh Sulung Lahitani diperbarui 03 Mei 2017, 14:30 WIB
Diterbitkan 03 Mei 2017, 14:30 WIB
Jenius, Wanita Ini Gunakan Dildo untuk Perbaiki Penyok di Mobil
Jenius, Wanita Ini Gunakan Dildo untuk Perbaiki Penyok di Mobil

Liputan6.com, Jakarta - Ada banyak tips perawatan mobil yang sering kita baca seperti mengecek oli dan memompa ban. Tapi apa yang dilakukan wanita yang satu ini benar-benar kreatif dan unik.

Sebuah video viral di Twitter menunjukkan bagaimana seorang perempuan memperbaiki mobilnya yang penyok dengan sebuah dildo. Gadis yang diketahui dari Virginia Beach, Amerika Serikat itu berdiri di samping sebuah mobil hitam dengan penyok di bagian pintu.

 

Kemudian ia menempelkan dildo berukuran sangat besar dan menarik ke arahnya. Hebatnya, tanpa menggunakan peralatan yang biasa digunakan mekanik. Penyok di mobil tersebut hilang dan membuatnya tampak seperti baru kembali.

Video tersebut telah di pos ulang lebih dari 16 ribu kali dan netizen heran sekaligus merasa lucu dengan trik yang dilakukan gadis itu. Hm, kalau begitu tidak perlu bingung lagi saat mobil penyok bukan? (*)

 

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya