Top 3: Kelakuan Nyeleneh Siswa Saat Lagi Bosan

Artikel tentang kelakuan kocak siswa kalau lagi bosan di sekolah menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6, Liputan6.com.

oleh Yulia Lisnawati diperbarui 04 Agu 2019, 11:00 WIB
Diterbitkan 04 Agu 2019, 11:00 WIB
6 Kelakuan Kocak Siswa Kalau Lagi Bosan di Sekolah
Doc: Instagram.com

Liputan6.com, Jakarta - Bagi para siswa, sekolah telah menjadi rumah kedua mereka. Terlebih bila sekolah memiliki jadwal pelajaran yang padat hingga sore hari.

Sebagian besar waktu dihabiskan di sekolah, tidak mengherankan bila kebosanan melanda. Saat itu terjadi, ada-ada saja ide jahil yang dicetuskan oleh siswa.

Artikel tentang kelakuan kocak siswa kalau lagi bosan di sekolah menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6, Liputan6.com. Disusul dengan artikel tentang zodiak yang punya kecenderungan lakukan ghosting.

Sementara artikel terpopuler ketiga tentang momen aneh orang terekam Google Street View.

Berikut Top 3 Citizen6:

1. 6 Kelakuan Kocak Siswa Kalau Lagi Bosan di Sekolah

6 Kelakuan Kocak Siswa Kalau Lagi Bosan di Sekolah
Doc: Instagram.com

Bagi para siswa, sekolah telah menjadi rumah kedua mereka. Terlebih bila sekolah memiliki jadwal pelajaran yang padat hingga sore hari.

Selengkapnya...

2. Hati-Hati, 6 Zodiak Ini Punya Kecenderungan Lakukan Ghosting

Zodiak Gemini
Ilustrasi/copyright unsplash.com/@kotajue1117

Ghosting menjadi istilah yang populer belakangan ini. Terlebih bagi mereka yang menjadi korban seseorang yang ditinggalkan begitu saja tanpa kabar.

Pelaku ghosting akan meninggalkan korban mereka dalam kesulitan, tanpa penjelasan, dan tanpa mendengar sisi argumen mereka. Ghosting adalah tindakan ketidaktahuan selektif, penolakan, dan kekejaman.

Selengkapnya...

3. Bikin Bingung, 7 Momen Orang Terekam Google Street View Ini Aneh Banget

Bikin Bingung, 7 Momen Orang Terekam Google Street View Ini Aneh Banget
Doc: Twitter.com

Google Street View adalah fitur Google Maps yang amat membantu pengguna dalam melihat tempat yang dicari. Fitur ini memungkinkan kamu melihat secara langsung kondisi di sekitar alamat di Google Maps.

Selengkapnya...

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya