VIDEO: Mobil Mainan Anak-Anak Meledak di Mal

Pengunjung mal panik melarikan diri usai mendengar suara ledakan yang berasal dari mobil mainan anak-anak. Mobil mainan tersebut diketahui meledak karena baterainya terlalu panas saat di-charge.

oleh Putri Amdan Dewi diperbarui 15 Des 2019, 20:00 WIB
Diterbitkan 15 Des 2019, 20:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta Pengunjung mal panik melarikan diri usai mendengar suara ledakan yang berasal dari mobil mainan anak-anak. Mobil mainan tersebut diketahui meledak karena baterainya terlalu panas saat di-charge.   

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya