Liputan6.com, Jakarta Jus adalah alternatif minuman bagi mereka yang ingin mendapatkan vitamin dan mineral dari buah, tapi tidak suka mengonsumsi buah utuh. Namun kebanyakan dari kita, justru mengonsumsi jus buah yang tinggi campuran gula, yang membuat kita tidak mendapatkan manfaat dari buah itu sendiri.
Dikutip dari Health Me Up, Selasa (14/10/2014), Ahli Gizi di Hinduja Healthcare Surgical, Mumbai, Indrayani Pawar, memberikan tips bagaimana meracik jus yang sehat, serta memiliki manfaat bagi tubuh.
1. Konsumsilah ekstrak jus segar dan menghindari jus kalengan karena sarat dengan pengawet.
2. Hindari untuk menambahkan apa pun ke jus yang dibuat agar kita merasakan rasa alami dari buah segar itu.
3. Anda dapat menambahkan campuran cairan jahe atau jering nipis, dan beberapa siung bawang putih.
Meski jus buah tinggi kandungan vitamin, mineral, dan cairan, tapi mereka tidak memiliki macronutrients seperti serat, protein, dan lemak. Jadi, lebih baik untuk tidak ketergantungan dengan jus, dan lebih banyak mengonsumsinya dalam bentuk utuh.
3 Hal yang Harus Diperhatikan dalam Meracik Jus
Lebih baik untuk tidak ketergantungan dengan jus, dan lebih banyak mengonsumsinya dalam bentuk utuh.
Diperbarui 15 Okt 2014, 09:30 WIBDiterbitkan 15 Okt 2014, 09:30 WIB
Lebih baik untuk tidak ketergantungan dengan jus, dan lebih banyak mengonsumsinya dalam bentuk utuh.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Ragam Respons Setelah Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN
100 Bangunan Liar di Kali Sepak Bekasi Ditertibkan
Usai Rilis Kinerja 2024, Saham TOBA Enggan Beranjak dari Zona Merah
6 Potret Ultah Betrand Peto ke-20, Ruben Onsu dan Sarwendah Beri Kejutan Terpisah
Bocah 4 Tahun di AS Lapor ke 911 Gara-gara Es Krimnya Dicuri Sang Ibu
Potret Penampilan Sabrina Anggraini Antar Anak Les Sebeum Kerja, Stylish Bak Gadis
24 Daerah Gelar PSU Pilkada 2024, KPU Pastikan Anggaran Tersedia
Bangun Kilang 1 Juta Barel, Pertamina Bikin Perusahaan Patungan
Bunda.. Saat Anak Perempuan Bicara Pandang Wajahnya, Rahasia dari dr Aisyah Dahlan
Ustaz Derry Sulaiman Optimis Istri Bobon Santoso Akan Mualaf Juga
5 Tips Puasa Aman bagi Orang yang Miliki Risiko Masalah Ginjal
6 Potret Melanie Putria Buka Puasa di Masjid Nabawi, Suasana Syahdu Bikin Rindu