Liputan6.com, Jakarta Isu susu kental manis (SKM) yang tengah ramai di masyarakat rupanya berawal dari temuan iklan pada 2017 yang tidak memenuhi ketentuan BPOM. Beberapa iklan SKM itu mencantumkan pernyataaan bahwa produk tersebut berpengaruh pada kekuatan/energi, kesehatan dan klaim yang tidak sesuai dengan label yang disetujui.Â
Â
Baca Juga
Baca juga:
Advertisement
- Manfaat Kalori Kental Manis yang Bikin Camilan Lezat
- Fakta Sebenarnya Susu Kental Manis, Jangan Salah Kaprah
- Susu Kental Manis, Ketahui Sejarah & Manfaatnya
Â
Dalam sesi konferensi pers di Kantor Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Jakarta, Kepala BPOM Penny Lukito memberikan penjelasan.
"Ada beberapa iklan yang melanggar. Iklan itu memberikan visualisasi susu kental manis yang disamakan dengan susu bernutrisi," jelas Penny pada Senin (9/7/2018).
Â
Baca juga:
- Perhatikan Kalori Kental Manis, Baca Dulu Sebelum Sharing
- Manfaat Susu Kental Manis Frisian Flag Gold, Apa Saja?
- Olahan Susu Kental Manis Frisian Flag Gold untuk Awali Aktivitas Harianmu
Â
Beberapa iklan memperlihatkan seolah susu kental manis adalah susu yang baik untuk pertumbuhan. Padahal, susu kental manis, kata Penny, bukan sebagai pengganti susu untuk pemenuhan gizi. Apalagi sebagai pengganti Air Susu Ibu (ASI).Â
Mengutip laman resmi BPOM, pom.go.id, iklan tersebut kini sudah ditarik dan tak beredar lagi.Â
Â
Baca juga:
- Susu Kental Manis Frisian Flag Gold Lezatkan Sarapan Harian
- Fakta Susu Kental Manis yang Sering Jadi Menu Sarapan Sehat
- 5 Kreasi Susu Kental Manis Frisian Flag untuk Sarapan Pagi
Â
Beberapa waktu lalu BPOM merilis surat edaran No HK.06.5.51.511.05.18.2000 tahun 2018 tentang Label dan Iklan pada produk Susu Kental dan Analognya (subkategori pangan 01.3) kepada produsen/importir/distributor. Surat yang menegaskan label dan iklan SKM tidak boleh menampilkan anak usia di bawah 5 tahun dan tidak diiklankan pada jam tayang acara anak-anak tersebut ditetapkan pada 22 Mei 2018.Â
Â
Â
Saksikan juga video berikut ini:
Â
SKM sebagai Pelengkap Sajian
Penny menambahkan, susu kental manis memang tidak boleh diberikan pada bayi dan balita.
Walaupun susu kental manis termasuk kategori susu, kandungan gulanya tinggi.
"Produk susu kental manis sebenarnya diperuntukkan sebagai pelengkap sajian. Itu memang susu pelengkap sajian," tambah Penny.
Salah satu penyajian susu kental manis yang tepat misalnya digunakan sebagai campuran pada teh, susu, atau cokelat. Bisa juga sebagai topping makanan.Â
Hindari memberikan susu kental manis yang diseduh.Â
Â
Baca juga:
- Fakta Menarik Kental Manis, Pelengkap Jajanan Nusantara
- Kalori Kental Manis untuk Pelengkap Es yang Segar
- Sejarah Susu Kental Manis, dari Penemuan hingga Asupan Bernutrisi
- Fakta Unik Susu Kental Manis, Bikin Sarapan Pagi Makin Sedap
- Mengenal Susu Kental Manis yang Sering Dikonsumsi Sehari-hari
- Fun Fact Susu Kental Manis, Sekarang Jadi Menu Sarapan FavoritÂ
- Manfaat Ngemil Bagi Tubuh, Kental Manis Bikin Makin NikmatÂ
- Kenali Kalori Kental Manis dan Manfaatkan Kandungan Baiknya
- Ditambah Susu Kental Manis, Level Up 3 Sarapan Viral IniÂ
Â
Advertisement