Selalu Tampil Stylish Bak ABG, Ini 6 Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan

Meski sudah jadi ibu dua anak, namun Ririe Fairus tak kalah modis dengan para ABG.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 23 Feb 2021, 20:10 WIB
Diterbitkan 23 Feb 2021, 20:10 WIB
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Ririe Fairus tengah banyak diperbincangkan oleh warganet belakangan ini. Hal ini lantaran perempuan yang memiliki nama asli Erie Fitriyah ini baru saja melayangkan gugatan cerai kepada sang suami, yakni Ahmad Fairus atau yang lebih dikenal sebagai Ayus Sabyan yang merupakan keyboardist grup musik Sabyan Gambus.

Rumah tangga dari pasangan ini pun jadi sorotan lantaran adanya dugaan perselingkuhan yang terjadi antara Ayus dengan sang vokalis yakni Nissa Sabyan. Kendati pihak Nissa masih bungkam terhadap hal ini, namun Ayus Sabyan telah melayangkan permintaan maaf kepada istri dan publik, ia menyebut bahwa dirinya telah khilaf.

Sebelum kisruh rumah tangga ini mencuat, Ririe Fairus dan Ayus Sabyan telah menikah sejak tahun 2012. Rumah tangga pasangan ini pun nampak adem ayem bahkan telah dikaruniai dua orang anak yang berjenis kelamin laki-laki.

Berikut ini merupakan potret Ririe Fairus yang telah dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Selasa (23/2/2021).

1. Potret Ririe Fairus yang tampil stylish sebagai seorang hijaber.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

2. Gaya dari perempuan bernama asli Erie Fitriyah ini pun nampak selalu kekinian.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

3. Meski nampak bak masih ABG, namun sebenarnya Ririe telah dikaruniai dua orang anak.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

4. Perempuan asal Bekasi, Jawa Barat ini cukup sering mengunggah potret OOTD-nya di akun Instagramnya.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

5. Dari berbagai foto yang diunggahnya, tentu dapat disimpulkan bahwa Ririe pandai dalam memadupadankan pakaian.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya

6. Perempuan yang juga akrab disapa Erie ini dikenal memiliki pembawaan yang kalem dan bersahaja.

Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)
Potret Ririe Fairus Istri Ayus Sabyan. (Sumber: Instagram/ririe_fairus)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya