6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian

Warganet mendoakan agar Putri mantap berhijab.

oleh Dyah Mulyaningtyas diperbarui 27 Apr 2022, 15:20 WIB
Diterbitkan 27 Apr 2022, 15:20 WIB
6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

Liputan6.com, Jakarta Nama Putri Isnari, atau kerap disapa Putri, mulai dikenal publik setelah mengikuti ajang pencarian bakat penyanyi dangdut. Di ajang tersebut, gadis asal Balikpapan, Kalimantan Timur, ini menjadi juara ke dua D'Academy musim keempat.

Sejak itu namanya mulai bersinar di belantika musik dangdut. Terkenal menjadi penyanyi dangdut membuat penampilan Putri D'Academy semakin cantik dan anggun. Bahkan belakangan ini, Putri kerap tampil cantik dalam balutan hijab.

Penampilan dara kelahiran 2002 ini saat mengenakan hijab pun banjir pujian dari netizen. Tak sedikit orang yang menyebutkan Putri D'Academy makin cantik dalam balutan hijab. Para penggemarnya juga mendoakan Putri D'Academy bisa istiqomah memakai hijab.

Penasaran seperti apa? Berikut 6 gaya Putri D'Academy dalam balutan hijab, dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, Rabu (27/4/2022).

1. Belakangan ini, Putri D'Academy tampil menawan dengan hijab.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

2. Gadis 20 tahun ini saat kenakan hijab terlihat begitu manglingi.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

3. Tak sedikit netizen yang memuji penampilan pemilik nama lengkap Putri Isnari dalam balutan hijab.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

4. Warganet pun mendoakan agar Putri mantap berhijab, mereka menilai tampilan Putri semakin cantik dengan hijab.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

5. Beginilah tampilan wanita 20 tahun ini saat mengenakan hijab di atas panggung. Ia semakin cantik memesona dengan dress berwarna ungu.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)

6. Kenakan outfit putih yang dikombinasikan dengan hijab berwarna pink, Putri terlihat kalem dengan riasan makeup flawless.

6 Gaya Putri D'Academy dalam Balutan Hijab, Banjir Pujian
Putri D'Academy (Sumber: Instagram/da4_putri03)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya