7 Potret Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramahnya Curi Perhatian

Viral potret pemeran Spiderman Andrew Garfield liburan di Pulau Dewata

oleh Ibrahim Hasan diperbarui 18 Agu 2022, 15:50 WIB
Diterbitkan 18 Agu 2022, 15:50 WIB
Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

Liputan6.com, Jakarta Nama Andrew Garfield sudah tak asing lagi di dunia perfilman Internasional. Sosoknya makin digandrungi usai menjadi pemeran dalam film Spiderman. Tercatat ia sukses memerankan film The Amazing Spider Man hingga Spiderman: No Way Home. Tak heran potretnya saat di balik layar selalu sukses menyita perhatian.

Seperti yang tengah viral Andrew Garfield terlihat sedang menikmati liburannya di Bali. Beberapa potretnya tersebar di jagat maya usai dirinya berpose dengan beberapa warlok (warga lokal) di Pulau Dewata. Bukan hanya mereka yang bertemu langsung, netizen juga ikut kaget sosok pemain sekelas Hollywood ini dijumpai di Bali.

“Peter Parker (Andrew Garfield) lagi healing di Bali,” tulis akun Twitter @endruu, pengunggah foto Andrew Garfield saat liburan di Bali.

Fans Andrew Garfield yang melihatnya langsung saat di Bali seketika mengajaknya untuk selfie. Siapa sangka, sikap ramah aktor 38 tahun ini berbaur dengan warga lokal sukses mencuri perhatian. Andrew dengan mudahnya memberikan senyum bahkan pelukannya kepada sesama wisatawan, hingga warga Bali.

Tak kalah mencuri perhatian, penampilan Andrew Garfield saat berada di pantai bikin netizen heboh. Berikut Liputan6.com merangkum potret viral Andrew Garfield saat liburan di Bali melansir dari berbagai sumber, Kamis (18/8/2022).

1. Inilah potret bintang Spiderman Andrew Garfield yang menikmati liburannya di Pulau Bali.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

2. Peraih daftar 100 orang paling berpengaruh versi Time ini terlihat akrab dengan banyak warga lokal yang ia jumpai.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

3. Sama seperti turis lain, Andrew Garfield menikmati udara di tepi pantai Pulau Dewata Itu.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

4. Terlihat pria asal Los Angeles ini melakukan olahraga surfing menjajal ganasnya ombak di pesisir Pulau Bali.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/kenzo11)

5. Sifat ramah Andrew Garfield kepada warga lokal ini justru bikin kagum dan mencuri perhatian tersendiri.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

6. Bahkan Andrew terlihat berbagi tawa dengan warga lokal berkat gaya melempar jaring laba-laba.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/endruu)

7. Tak kalah mencuri perhatian, Andrew tampak bertelanjang dada usai menikmati laut tropis Pulau Bali.

Andrew Garfield Liburan di Bali
Viral Andrew Garfield Liburan di Bali, Sifat Ramah Curi Perhatian (Sumber: Twitter/MarvelDato)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya