6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain

Parkir di tengah jalan bikin orang lain emosi.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 07 Des 2023, 12:20 WIB
Diterbitkan 07 Des 2023, 12:20 WIB
6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: Instagram/sukijan.id dan 1cak.com)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Adanya tempat khusus parkir tentunya agar kendaraan menjadi rapi. Namun meski sudah tersedia tempat parkir, ada saja aksi orang yang bikin tepuk jidat karena parkir tidak sesuai dengan aturan.

Seseorang yang parkir tak sesuai aturan sangat merepotkan pengendara lain karena harus memidahkan motor tersebut agar bisa lebih lengang, apalagi ketika parkirnya di tengah jalan.

Terdengar tidak mungkin karena merupakan jalur yang dilewati kendaraan, namun memang ada orang yang parkir di tengah jalan. Dari alasan kocak hingga masuk akal, pastinya ada yang melatarbelakangi kejadian tersebut.

Diunggah di media sosial, netizen ikut geleng kepala melihat motor yang diparkir di tengah jalan. Tak sedikit orang rasanya ingin segera memindahkan motor di tengah jalan ketika ada di lokasi.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret orang parkir di tengah jalan yang bikin tepuk jidat, Kamis (7/12/2023).

1. Motor siapa sih nangkring di tengah jalan padahal sedang ramai, mana standar tengah lagi.

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: Instagram/sukijan.id)... Selengkapnya

2. Enggak heran kalau emak-emak disebut penguasa jalanan, parkir aja di tengah jalan.

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: 1cak.com)... Selengkapnya

3. Ada masalah apa sih enggak mau parkir di pinggir jalan aja?

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: 1cak.com)... Selengkapnya

4. Orangnya lagi kebelet deh layanya, makanya motornya ditinggal gitu aja di tengah jalan.

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: Instagram/cerita_ojol.id)... Selengkapnya

5. Coba parkir itu yang bener mas biar enggak merepotkan orang lain.

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: TikTok/@robinhot00)... Selengkapnya

6. Orang yang parkir motor kaya gini bikin emosi banget nih.

6 Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat, Halangi Pengendara Lain
Potret Orang Parkir di Tengah Jalan Bikin Tepuk Jidat. (Sumber: Twitter/@receinaja)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya