Doa agar Diberi Harta Penuh Manfaat

Dianjurkan untuk membaca doa ini agar harta yang dimiliki bermanfaat

oleh Sulung Lahitani Diperbarui 10 Mei 2020, 03:00 WIB
Diterbitkan 10 Mei 2020, 03:00 WIB
Liputan 6 default 4
Ilustraasi foto Liputan 6... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Memiliki rezeki yang melimpah adalah dambaan setiap orang. Segala usaha dilakukan dalam mencari rezeki agar bisa memenuhi kebutuhan hidup.

Di sisi lain, ada saja orang yang melakukan hal-hal yang mendatangkan kemudharatan dalam mencari rezeki. Padahal, harta yang penuh manfaat akan menghadirkan ketenangan dalam hidup dan sebaliknya dengan harta yang diperoleh dengan cara tak baik.

 

Promosi 1

Selanjutnya

Liputan 6 default 4
Ilustraasi foto Liputan 6... Selengkapnya

Agar diberikan harta bermanfaat oleh Allah SWT, dianjurkan untuk membaca doa ini:

Allahumma shalli wa sallim 'ala sayyidina muhammadin ghina a faqri wa hayata ruhi wa syarha qolbi wa najati fid dunya wal akhirati.

Artinya,

" Ya Allah, limpahkanlah rahmat dan keselamatan kepada junjungan kami, Nabi Muhammad saw, rahmat yang bisa memberikan kekayaan dari kefakiranku, kehidupan ruhku, kelapangan hati dan keselamatanku di dunia dan di akhirat."

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya