Segmen 2: Sosok Mesty, Pendiri Situs WeCare.id

Sosok Mesti yang selain model, ia juga mahir bermain alat musik klasik.

oleh Liputan6 diperbarui 06 Mar 2016, 13:13 WIB
Diterbitkan 06 Mar 2016, 13:13 WIB
Segmen 2: Sosok Mesty, Pendiri Situs WeCare.id
Sosok Mesti yang selain model, ia juga mahir bermain alat musik klasik.

Liputan6.com, Jakarta - Dunia modeling adalah dunia yang lekat dengan Dewi Lestari Pramesty atau Mesty Ariotedjo. Mesty juga piawai memainkan beragam alat musik, di antaranya harpa dan flute.

Mesty bersama rekannya, juga membuat situs WeCare.id untuk mengumpulkan dana bagi pasien yang membutuhkan akses dan fasilitas kesehatan.

 

*** Saksikan Live Gerhana Matahari Total, Rabu 9 Maret 2016 di Liputan6.com, SCTV dan Indosiar pukul 06.00-09.00 WIB. Klik di sini.

 

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya