Pom Bensin Terbakar hingga Mengenal Budaya Arab

SPBU terbakar setelah seorang pembeli mengisi sendiri bensin ke jeriken. Sementara itu, Pekan Raya Budaya Arab digelar di Museum Nasional.

oleh Liputan6 diperbarui 27 Mar 2016, 18:59 WIB
Diterbitkan 27 Mar 2016, 18:59 WIB
Pom Bensin Terbakar hingga Mengenal Budaya Arab
SPBU terbakar setelah seorang pembeli mengisi sendiri bensin ke jeriken. Sementara itu, Pekan Raya Budaya Arab digelar di Museum Nasional.

Liputan6.com, Nganjuk - Jangan mengerjakan sesuatu yang tidak Anda pahami. Di Nganjuk, Jawa Timur, sebuah pom bensin atau SPBU terbakar setelah seorang pembeli mengisi sendiri bensin ke jeriken.

Sementara itu, hari ke-2 Pekan Raya Budaya Arab Saudi digelar di Museum Nasional, Jakarta Pusat. Anda bisa menikmati kurma dan air zamzam secara gratis dan menuliskan nama Anda dengan indahnya seni kaligrafi.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya