Segmen 1: Pengamanan di Nusakambangan hingga Proses Eksekusi Mati

Pengamanan di Dermaga Wijayapura, Nusakambangan, semakin ketat. Sementara itu, eksekusi mati tahap III sudah dilaksanakan.

oleh Liputan6 diperbarui 29 Jul 2016, 01:51 WIB
Diterbitkan 29 Jul 2016, 01:51 WIB
Pengamanan di Nusakambangan
Pengamanan di Dermaga Wijayapura, Nusakambangan, semakin ketat... Selengkapnya

Liputan6.com, Cilacap - Pengamanan di Dermaga Wijayapura, Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah, semakin ketat. Seluruh kegiatan nelayan dan wisatawan di sekitar Nusakambangan dihentikan.

Sementara itu, berdasarkan informasi yang diterima Liputan 6 SCTV, eksekusi mati tahap III sudah dilaksanakan tepat pukul 00.20 WIB.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya