Liputan6.com, Jakarta - Ratusan sopir angkot kembali menggelar unjuk rasa dengan mogok beroperasi. Kali ini para sopir berunjuk rasa di Balai Kota Jakarta untuk menemui Gubernur Anies Baswedan.
Para sopir angkot dari berbagai trayek beranjak pergi ke Balai Kota sejak pagi. Para sopir ingin menyampaikan tuntutan mereka, yaitu meminta Jalan Jatibaru yang ditutup untuk para pedagang kali lima Tanah Abang berjualan, kembali dibuka.
Baca Juga
Saksikan berita selengkapnya di Liputan6 Siang SCTV, Rabu (31/1/2018), pukul 12.00 WIB di tautan ini.
Advertisement