Visual Stories: Menjarah Emas di Hutan Borneo

Kilau emas sungguh memikat. Tanpa memedulikan risiko bahkan nyawa, penjarahan emas di hutan borneo pun marak.

oleh Shinta NM Sinaga diperbarui 23 Jul 2018, 17:12 WIB
Diterbitkan 23 Jul 2018, 17:12 WIB
Tambang Emas Ilegal di Ketapang, Kalimantan Barat.
Lubang-lubang menganga bekas tambang tampak jelas, ketika kami menyelisik lokasi tambang emas ilegal di Ketapang, Kalimantan Barat. Ada sekitar 1.500 pekerja tambang dan lebih dari 18 ribu hektare luasan lahan bekas hutan yang telah dibuka para penambang.

Liputan6.com, Jakarta - Kilau emas sungguh memikat. Tanpa memedulikan risiko bahkan nyawa, penjarahan emas di hutan borneo pun marak.

18 ribu hektare luasan lahan bekas hutan di Desa Pematang Gadung, Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat beralih menjadi tambang emas ilegal. Praktik ini sudah berlangsung sejak 1992.

Aktivitas ini menjarah kawasan hutan Desa Pematang Gadung, serta mengancam area konservasi orangutan dan bekantan. Pemerintah setempat telah mengeluarkan maklumat untuk menghentikan penambangan emas ilegal.

Adakah tindakan tegas bagi para penambang emas liar? Liputan6.com menemui para penambang emas dan camat. Simak liputan khususnya dalam Visual Stories di sini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya