Liputan6.com, Jakarta - Sebagian sekolah di Tanah Air, terutama di wilayah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM Level 1-3 mulai menggelar pembelajaran tatap muka atau PTM terbatas sejak sebulan terakhir. Buat meminimalkan penularan virus Covid-19, para siswa membawa bekal perlengkapan yang dibutuhkan.
Merujuk laman Indonesiabaik.id, starter pack atau tas siaga Covid-19 ini memang diperlukan para pelajar. Apalagi, aktivitas di luar rumah dan mengikuti pelajaran langsung di ruang kelas di sekolah memang berisiko untuk para pelajar.
Advertisement
Baca Juga
Selain menerapkan disiplin protokol kesehatan, beberapa benda wajib dibawa dalam tas siaga para siswa. Mulai dari hand sanitizer atau cairan pembersih tangan hingga bekal makanan dan minuman.
Selain itu, benda apa saja yang perlu dibawa di dalam ataupun bersama tas siaga Covid-19? Simak dalam Infografis berikut ini:
Â
Infografis
Advertisement
Ayo Dipatuhi
** #IngatPesanIbu
Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Menjauhi Kerumunan, Mengurangi Mobilitas, dan Menghindari Makan Bersama.
Selalu Jaga Kesehatan, Jangan Sampai Tertular, dan Jaga Keluarga Kita.
#SudahDivaksinTetap6M #VaksinMelindungiKitaSemua