Status Keanggotaan Gibran di PDIP Jadi Misteri

Keputusan Gerindra cs "membajak" Gibran menjadi cawapres Prabowo memicu beragam reaksi dari berbagai pihak, terutama Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) tempat putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu memulai karier politiknya. Banyak kader PDIP yang kecewa dengan keputusan Gibran.

oleh Shintha.Anggundini diperbarui 27 Okt 2023, 18:00 WIB
Diterbitkan 27 Okt 2023, 17:46 WIB

Liputan6.com, Jakarta Keputusan Gerindra cs "membajak" Gibran menjadi cawapres Prabowo memicu beragam reaksi dari berbagai pihak, terutama Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) tempat putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu memulai karier politiknya. Banyak kader PDIP yang kecewa dengan keputusan Gibran.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya