Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 25 Jan 2017, 10:55 WIB
Diterbitkan 24 Mei 2014, 10:12 WIB
Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan
Thalita Latief menarik diri dari aktifitas syuting pasca melahirkan anak pertamanya, dua tahun lalu, (24/5/14). (Liputan6.com/Panji Diksana)
Foto 1 dari 4
Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan
Thalita Latief menarik diri dari aktifitas syuting pasca melahirkan anak pertamanya, dua tahun lalu, Jumat (24/5/14). (Liputan6.com/Panji Diksana)
Foto 2 dari 4
Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan
Wanita berusia 23 tahun ini menolak tawaran pekerjaan karena merasa masih terlalu gemuk setelah berat badannya naik sampai 30 kilogram ketika masa kehamilan, Jumat (24/5/14). (Liputan6.com/Panji Diksana)
Foto 3 dari 4
Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan
Istri dari Dennis "Lyla" itu mengaku sudah rindu berat dengan akting tetapi belum siap untuk meninggalkan sang buah hati, Jumat (24/5/14). (Liputan6.com/Panji Diksana)
Foto 4 dari 4
Alasan Thalita Latief Belum Mau Berakting Pasca-Melahirkan
Untuk sekarang, ibu dari Rafello Dimitri Rizky ini ingin fokus mengurus buah hatinya sebelum kembali menjalani rutinitas sebagai artis, Jumat (24/5/14). (Liputan6.com/Panji Diksana)