Ganti Gaya Rambut, Kristen Stewart Tampak Tomboi

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 24 Jan 2017, 05:23 WIB
Diterbitkan 10 Jul 2014, 13:21 WIB
Ganti Gaya Rambut, Kristen Stewart Tampak Tomboi
Aktris Kristen Stewart mencuri perhatian lewat penampilan barunya di ajang Paris Fashion Week, Rabu (9/7/14). (Daily Mail)
Foto 1 dari 3
Ganti Gaya Rambut, Kristen Stewart Tampak Tomboi
Aktris Kristen Stewart mencuri perhatian lewat penampilan barunya di ajang Paris Fashion Week, Rabu (9/7/14). (Daily Mail)
Foto 2 dari 3
Ganti Gaya Rambut, Kristen Stewart Tampak Tomboi
Rambut bintang "Twilight" itu kini berubah menjadi lebih pendek dan ditata dengan gaya asimetris serta berwarna kemerahan dengan gaya poni menyamping, Rabu (9/7/14). (Daily Mail)
Foto 3 dari 3
Ganti Gaya Rambut, Kristen Stewart Tampak Tomboi
Di ajang Paris Fashion Week, mantan pacar Robert Pattinson itu mengenakan celana model harem yang dibuat transparan dipadukan atasan crop top yang memperlihatkan perut langsingnya, Rabu (9/7/14). (Daily Mail)