'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna

oleh Liputan6 diperbarui 04 Nov 2014, 18:15 WIB
Diterbitkan 04 Nov 2014 18:15 WIB
'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna
Ketua sementara Ida Fauziyah dari Fraksi PKB memimpin rapat paripurna, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Foto 1 dari 4
'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna
Ketua sementara 'DPR Tandingan', Ida Fauziyah, dari Fraksi PKB memimpin rapat paripurna, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Foto 2 dari 4
'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna
Rapat Paripurna DPR ini digelar Koalisi Indonesia Hebat di Ruang Bamus, kompleks Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Foto 3 dari 4
'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna
Sidang paripurna yang digagas Koalisi Indonesia Hebat ini membahas alat kelengkapan dewan (AKD) termasuk rancangan pimpinan komisi, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)
Foto 4 dari 4
'DPR Tandingan' Gelar Rapat Paripurna
Anggota DPR kubu Koalisi Indonesia Hebat, Rieke Diah Pitaloka (dua dari kiri) saat menghadiri sidang paripurna, Jakarta, Selasa (4/11/2014). (Liputan6.com/Andrian M Tunay)