Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan

oleh Satria Yudha Baskara, diperbarui 11 Feb 2016, 16:08 WIB
Diterbitkan 01 Des 2015, 20:30 WIB
20151201-Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan
Tentara AS, Joseph Scott Pemberton (tengah) dibawa menuju pengadilan di kota Olongapo, Filipina, (1/12). Pemberton ditangkap setelah membunuh seorang transgender di hotel dekat bekas pangkalan Angkatan laut AS di Filipina.(REUTERS/Romeo Ranoco)
Foto 1 dari 4
20151201-Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan
Tentara AS, Joseph Scott Pemberton (tengah) dibawa menuju pengadilan di kota Olongapo, Filipina, (1/12). Pemberton ditangkap setelah membunuh seorang transgender di hotel dekat bekas pangkalan Angkatan laut AS di Filipina.(REUTERS/Romeo Ranoco)
Foto 2 dari 4
20151201-Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan
Tentara AS, Joseph Scott Pemberton (kanan) saat digelandang menuju pengadilan di kota Olongapo, Filipina, Selasa (1/12). Pemberton kabarnya akan menjalani persidangan dengan tuntutan penjara 12 tahun. (REUTERS/Romeo Ranoco)
Foto 3 dari 4
20151201-Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan
Tentara AS, Joseph Scott Pemberton (kanan) saat digelandang menuju pengadilan di kota Olongapo, Filipina, Selasa (1/12). Pemberton mengaku hanya melakukan pembelaan karena ia tak tahu yang dikencaninya adalah seorang pria. (REUTERS/Romeo Ranoco)
Foto 4 dari 4
20151201-Tentara Pembunuh Transgender Jalani Sidang Lanjutan
Aktivis memegang gambar dari Tentara AS Kopral Joseph Scott Pemberton di luar kedutaan besar AS di Manila, Filipina, Selasa (1/12). Trangender yang bernama Jennifer Laude dibunuh pada 11 Oktober 2014.(REUTERS/Romeo Ranoco)