Ubah Rute, Transjakarta Depok-UKI Kini Lintasi Cibubur

oleh Johan Fatzry, diperbarui 01 Sep 2016, 22:24 WIB
Diterbitkan 22 Jul 2016, 14:15 WIB
20160722-Transjakarta-YR
Bus Transjakarta keluar dari terminal Depok, Jumat (22/7). PT Transjakarta melakukan perubahan rute bus Depok-UKI untuk mengangkut penumpang
Foto 1 dari 4
20160722-Transjakarta-YR
Bus Transjakarta keluar dari terminal Depok, Jumat (22/7). PT Transjakarta melakukan perubahan rute bus Depok-UKI untuk mengangkut penumpang dari Cibubur. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Foto 2 dari 4
20160722-Transjakarta-YR
Petugas bus Transjakarta melakukan pengecekan jadwal keluar masuk bus di Terminal Depok, Jumat (22/7). Perubahan rute tersebut bertujuan agar bus bisa mengangkut penumpang di sekitar Bumi Perkemahan Cibubur. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Foto 3 dari 4
20160722-Transjakarta-YR
Sejumlah penumpang saat berada di dalam bus Transjakarta Depok-Uki di Terminal Depok, Jawa Barat, Jumat (22/7). PT Transjakarta melakukan perubahan rute bus Depok-UKI untuk mengangkut penumpang dari Cibubur. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Foto 4 dari 4
20160722-Transjakarta-YR
Penumpang bus Transjakarta Depok-Uki menunggu bus berjalan di Terminal Depok, Jawa Barat, Jumat (22/7). PT Transjakarta melakukan perubahan rute bus Depok-UKI untuk mengangkut penumpang dari Cibubur. (Liputan6.com/Yoppy Renato)