KPK Tetapkan Tersangka Baru Korupsi e-KTP

oleh Nasuri, diperbarui 30 Sep 2016, 20:15 WIB
Diterbitkan 30 Sep 2016 20:15 WIB
20160930- KPK Tetapkan Tersangka Baru Korupsi e-KTP- Yuyuk Andriati-Jakarta- Helmi Afandi
Pelaksana Harian Kepala Biro Humas KPK Yuyuk Andriati jelang konferensi pers terkait penetapan tersangka baru kasus tipikor e-KTP, Jakarta,
Foto 1 dari 3
20160930- KPK Tetapkan Tersangka Baru Korupsi e-KTP- Yuyuk Andriati-Jakarta- Helmi Afandi
Humas KPK, Yuyuk Andriati mengabarkan bahwa KPK telah menetapkan mantan Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kemendagri, Irman sebagai tersangka baru kasus tipikor e-KTP, Jakarta, Jum'at (30/9). (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 2 dari 3
20160930- KPK Tetapkan Tersangka Baru Korupsi e-KTP- Yuyuk Andriati-Jakarta- Helmi Afandi
Yuyuk Andriati. (Liputan6.com/Helmi Afandi)
Foto 3 dari 3
20160930- KPK Tetapkan Tersangka Baru Korupsi e-KTP- Yuyuk Andriati-Jakarta- Helmi Afandi
KPK menilai Irman telah menyalahgunakan wewenangnya untuk memperkaya diri sendiri, orang lain, maupun korporasi, Jakarta, Jum'at (30/9). Irman diduga secara bersama-sama menggelembungkan proyek e-KTP senilai Rp 6 T tersebut. (Liputan6.com/Helmi Afandi)