Perlombaan Membuat Baguettes Terenak di Prancis

oleh Nasuri, diperbarui 23 Jun 2022, 13:27 WIB
Diterbitkan 05 Mei 2017, 20:00 WIB
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Dewan juri melakukan penilaian kepada baguettes yang dilombakan di acara Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4).
Foto 1 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Dewan juri melakukan penilaian kepada baguettes yang dilombakan di acara Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4). Baguettes adalah roti khas Prancis yang memiliki bentuk yang unik dan khas. (AFP PHOTO / PHILIPPE LOPEZ)
Foto 2 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Sejumlah baguettes yang akan dinilai dalam acara Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4). Baguettes adalah roti khas Prancis yang memiliki bentuk yang unik dan khas. (AFP PHOTO / PHILIPPE LOPEZ)
Foto 3 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Sejumlah baguettes yang dilombakan di acara Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4). Roti ini menjadi simbol budaya di Prancis selain anggur wine dan keju. (AFP PHOTO / PHILIPPE LOPEZ)
Foto 4 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Dewan juri melakukan penilaian kepada baguettes yang dilombakan di acara Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4). Roti ini menjadi simbol budaya di Prancis selain anggur wine dan keju. (AFP PHOTO / PHILIPPE LOPEZ)
Foto 5 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Dewan juri melakukan penilaian kepada baguettes yang dilombakan saat Grand Prierie Baguette Paris di Paris, Prancis, Senin (17/4). Roti ini dibuat hanya dari tepung, air, ragi dan garam. Tanpa adanya telur, susu dan minyak. (AFP PHOTO / PHILIPPE LOPEZ)
Foto 6 dari 6
Baguettes-Roti khas Prancis-AFP-20170505
Pembuat roti Prancis, Sami Bouattour dari Boulangerie Brun, yang dianugerahi Grand Prize untuk Best Baguette Paris, berpose di toko roti di Paris, Jumat (5/5). (AFP FOTO / Lionel BONAVENTURE)