Bersimbah Darah, Patung Putri Duyung Bersejarah di Denmark Jadi Korban Vandalisme

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 13:27 WIB
Diterbitkan 31 Mei 2017, 11:27 WIB
20170530-Aktivis Rusak Patung Putri Duyung Bersejarah-AP
Patung putri duyung 'little mermaid' yang bersejarah dan jadi ikon kota Copenhagen, Denmark, ditemukan memerah seolah bersimbah darah
Foto 1 dari 4
20170530-Aktivis Rusak Patung Putri Duyung Bersejarah-AP
Turis memotret patung putri duyung 'Little Mermaid' yang menjadi korban vandalisme sekelompok aktivis lingkungan di Kopenhagen, Denmark, Selasa (30/5). Patung bersejarah dan jadi ikon itu memerah seolah bersimbah darah. (Jens Dresling/Ritzau Foto via AP)
Foto 2 dari 4
20170530-Aktivis Rusak Patung Putri Duyung Bersejarah-AP
Cat merah menutupi tubuh patung putri duyung 'Little Mermaid' yang menjadi ikon kota Kopenhagen di Denmark, Selasa (30/5). Patung berusia 94 tahun itu dirusak oleh kelompok aktivis yang memprotes tradisi perburuan paus. (Jens Dresling/Ritzau Foto via AP)
Foto 3 dari 4
20170530-Aktivis Rusak Patung Putri Duyung Bersejarah-AP
Patung putri duyung 'Little Mermaid' yang menjadi korban vandalisme di Kopenhagen, Denmark, Selasa (30/5). Perusakan tersebut berupa semprotan cat merah ketika para aktvis pecinta hewan beraksi menentang penangkapan paus (Jens Dresling/Ritzau Foto via AP)
Foto 4 dari 4
20170530-Aktivis Rusak Patung Putri Duyung Bersejarah-AP
Cat merah menutupi tubuh patung putri duyung 'Little Mermaid' Mermaid' yang menjadi korban vandalisme di Kopenhagen, Denmark, Selasa (30/5). Kepolisian Denmark tengah menyelidiki kasus perusakan patung bersejarah ini. (Jens Dresling/Ritzau Foto via AP)