Black Box Ditemukan, Begini Kondisi Helikopter Basarnas yang Hancur

oleh Fatkhur Rozaq Rosyidi, diperbarui 23 Jun 2022, 13:45 WIB
Diterbitkan 03 Jul 2017, 16:45 WIB
Begini Kondisi Bangkai Helikopter Basarnas yang Hancur
Petugas dari Basarnas memegang sebuah kotak hitam atau Black Box dari helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7).
Foto 1 dari 5
Begini Kondisi Bangkai Helikopter Basarnas yang Hancur
Petugas dari Basarnas memegang sebuah kotak hitam atau Black Box dari helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). Helikopter yang membawa 8 orang tersebut jatuh saat perjalanan menuju lokasi letusan kawah Dieng. (AFP Photo/STR)
Foto 2 dari 5
Begini Kondisi Bangkai Helikopter Basarnas yang Hancur
Bangkai helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). Berdasarkan informasi heli diduga jatuh di area perbukitan Gunung Butak, Desa Canggal Bulu, Candiroto, Temanggung. (AFP Photo/STR)
Foto 3 dari 5
Begini Kondisi Bangkai Helikopter Basarnas yang Hancur
Petugas dari Basarnas memeriksa sisa bangkai helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). Kecelakaan tersebut menewaskan delapan orang yang terdiri dari 4 kru dan 4 rescue. (AFP Photo/STR)
Foto 4 dari 5
Black Box Ditemukan, Begini Kondisi Helikopter Basarnas yang Hancur
Petugas dari Basarnas memegang sebuah kotak hitam atau Black Box dari helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). Black Box tersebut akan dibawa dan dikaji oleh KNKT dan Basarnas. (AP Photo)
Foto 5 dari 5
Black Box Ditemukan, Begini Kondisi Helikopter Basarnas yang Hancur
Petugas dari Basarnas memeriksa sisa bangkai helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). Petugas dari Basarnas memeriksa sisa bangkai helikopter Basarnas yang jatuh di Temanggung, Jawa Tengah (3/7). (AP Photo)