Koleksi Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records

oleh Fatkhur Rozaq Rosyidi, diperbarui 23 Jun 2022, 13:45 WIB
Diterbitkan 04 Jul 2017, 13:00 WIB
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Seorang pensiunan perwira polisi Jepang yang bernama Masao Gunji berfoto bersama koleksi boneka Hello Kitty di rumahnya di Yotsukaido, Chiba
Foto 1 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Seorang pensiunan perwira polisi Jepang yang bernama Masao Gunji berfoto bersama koleksi boneka Hello Kitty di rumahnya di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). (AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)
Foto 2 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Masao Gunji menunjukan koleksi Hello Kitty kepada tetangganya di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). Masao Gunji adalah seorang pensiunan perwira polisi yang mengoleksi ribuan barang-barang bertemakan Hello Kitty. (AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)
Foto 3 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Masao Gunji memeluk boneka Hello Kitty di rumahnya di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). Masao Gunji juga mendapatkan rekor dari Guinness World Records karena koleksi Hello Kitty-nya yang sebanyak 5.169 barang. (AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)
Foto 4 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Masao Gunji berdiri diantara barang koleksinya yang bertemakan Hello Kitty di rumahnya di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). Masao adalah seorang pensiunan polisi yang mengoleksi ribuan barang-barang bertemakan Hello Kitty. (AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)
Foto 5 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Masao Gunji berpose bersama barang-barang koleksi yang bertemakan Hello Kitty di rumahnya di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). (AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)
Foto 6 dari 6
Kolektor Hello Kitty, Pensiunan Polisi ini Raih Gelar Guinness World Records
Masao Gunji berdiri di pintu rumahnya yang berisi ribuan koleksi Hello Kitty di Yotsukaido, Chiba, Jepang (28/6). Masao mendapatkan rekor dari Guinness World Records karena koleksi Hello Kitty-nya yang sebanyak 5.169 barang.(AFP Photo/AFPBB/Yoko Akiyoshi)