Adu Penalti, Juventus Menang atas Roma di ICC 2017

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 13:50 WIB
Diterbitkan 31 Jul 2017, 11:00 WIB
Juventus-AS Roma
Bek Juventus, Daniele Rugani, berebut bola udara dengan penyerang AS Roma, Edin Dzeko saat bertanding di ajang ICC 2017 di Gillette Stadium.
Foto 1 dari 6
Juventus-AS Roma
Bek Juventus, Daniele Rugani berebut bola udara dengan penyerang AS Roma, Edin Dzeko saat bertanding di ajang ICC 2017 di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang adu penalti setelah imbang 1-1. (AP Photo/Damian Strohmeyer)
Foto 2 dari 6
Juventus-AS Roma
Penyerang AS Roma, Edin Dzeko melakukan selebrasi dengan rekan-rekannya usai mencetak gol ke gawang Juventus di International Champions Cup di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang 5-4 lewat adu penalti. (AP Photo/Michael Dwyer)
Foto 3 dari 6
Juventus-AS Roma
Penyerang Juventus, Mario Mandzukic melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang AS Roma pada International Champions Cup di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang adu penalti setelah imbang 1-1. (AP Photo/Michael Dwyer)
Foto 4 dari 6
Juventus-AS Roma
Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri mengintruksikan para pemainnya saat berhadapan dengan AS Roma pada International Champions Cup di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang adu penalti setelah imbang 1-1. (AP Photo/Michael Dwyer)
Foto 5 dari 6
Juventus-AS Roma
Gelandang Juventus, Federico Bernardeschi berusaha mengontrol bola dari hadangan pemain AS Roma, Gerson saat bertanding di ajang ICC 2017 di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang adu penalti setelah imbang 1-1. (AP Photo/Michael Dwyer)
Foto 6 dari 6
Juventus-AS Roma
Pelatih AS Roma Eusebio Di Francesco mengintruksikan para pemainnya saat berhadapan dengan Juventus pada International Champions Cup di Gillette Stadium, Foxborough (31/7). Juventus menang adu penalti setelah imbang 1-1. (AP Photo/Michael Dwyer)