PHOTO: Lucunya Yuan Meng, Bayi Panda yang Lahir di Prancis

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 13:50 WIB
Diterbitkan 05 Des 2017, 12:00 WIB
Panda Yuan Meng
Panda berusia 4 bulan bernama Yuan Meng memiliki arti "realisasi sebuah harapan" atau "pencapaian mimpi".
Foto 1 dari 5
Panda Yuan Meng
Ekspresi anak panda berusia 4 bulan bernama "Yuan Meng" saat Upacara pemberian nama untuknya di Kebun Binatang Beauval, Prancis (4/11). Yuan Meng memiliki arti "realisasi sebuah harapan" atau "pencapaian mimpi". (AP Photo/Thibault Camus, Pool)
Foto 2 dari 5
Panda Yuan Meng
Panda Yuan Meng terlihat tertidur saat Upacara pemberian nama untuknya di Kebun Binatang Beauval, Prancis (4/11). Panda yang lahir di Prancis tersebut diberi nama 'Yuan Meng' oleh ibu negara Prancis, Brigitte Macron. (AP Photo/Thibault Camus, Pool)
Foto 3 dari 5
Panda Yuan Meng
Panda Yuan Meng tidur di kandangnya saat Upacara pemberian nama untuknya di Kebun Binatang Beauval, Prancis (4/11). Orangtua Yuan Meng merupakan panda pinjaman dari China yang tinggal di Kebun Binatang Beauval. (AP Photo/Thibault Camus, Pool)
Foto 4 dari 5
Panda Yuan Meng
Ibu negara Prancis, Brigitte Macron saat melihat panda Yuan Meng di Kebun Binatang Beauval, Prancis (4/11). Saat ini Yuan Meng memiliki berat 4 kg. (AP Photo/Thibault Camus, Pool)
Foto 5 dari 5
Panda Yuan Meng
Ibu negara Prancis, Brigitte Macron memberi pidato saat upacara pemberian nama panda berusia 4 bulan bernama "Yuan Meng" Kebun Binatang Beauval, Prancis (4/11). (AP Photo/Thibault Camus, Pool)