1/6
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo melakukan tendangan salto ke gawang Juventus pada leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Allianz, Selasa (3/4). Gol kedua Ronaldo dicetak dengan indah, lewat tendangan salto. (Alberto PIZZOLI/AFP)