FOTO: Luar Biasa, Pria Ini Mencatat Rekor 22 Kali Taklukkan Everest

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 14:04 WIB
Diterbitkan 22 Mei 2018, 09:33 WIB
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Kami Rita baru saja menyelesaikan pendakian Gunung Everest untuk ke-22 kalinya.
Foto 1 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Seorang pemandu profesional, Kami Rita (48) melambaikan tangan setibanya di Kathmandu, Nepal, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor luar biasa dengan menaklukkan puncak Everest setinggi 8.848 meter ke-22 kalinya. (AP/Niranjan Shrestha)
Foto 2 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Seorang pemandu profesional, Kami Rita menerima syal Khada pada sebuah upacara setibanya di Kathmandu, Nepal, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor luar biasa dengan menaklukkan puncak Everest ke-22 kalinya. (AP/Niranjan Shrestha)
Foto 3 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Seorang pemandu profesional, Kami Rita (48) memeluk sang ayah setibanya di ibu kota Nepal, Kathmandu, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor dunia menjadi orang yang paling banyak mencapai puncak gunung Everest. (AP/Niranjan Shrestha)
Foto 4 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Teman dan keluarga memberikan topi kepada Kami Rita, seorang pemandu profesional, setibanya di Kathmandu, Nepal, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor luar biasa dengan menaklukkan puncak Everest ke-22 kalinya. (AP/Niranjan Shrestha)
Foto 5 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Seorang pemandu profesional, Kami Rita (48) melambaikan tangan setibanya di bandara Tribhuva, ibu kota Nepal, Kathmandu, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor dunia menjadi orang yang paling banyak mencapai puncak gunung Everest. (PRAKASH MATHEMA/AFP)
Foto 6 dari 6
Kami Rita Capai Puncak Gunung Everest untuk Ke-22 Kali
Seorang pemandu profesional, Kami Rita (48) melambaikan tangan setibanya di Kathmandu, Nepal, 20 Mei 2018. Kami Rita mencatatkan rekor dunia menjadi orang yang paling banyak mencapai puncak gunung Everest setinggi 8.848 meter. (AP/Niranjan Shrestha)