1/6
Peternak lebah, Uwe Marth menunjukkan sarang lebah madu yang diproduksi di atap Katedral Berlin di Berlin, 14 Mei 2018. Seseorang tidak akan mengira kalau ibu kota Jerman itu adalah lokasi ideal untuk beternak lebah dan produksi madu (AP/Markus Schreiber)