FOTO: Aksi Avatar Melintasi Pegunungan Melayang di China

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 23 Jun 2022, 14:03 WIB
Diterbitkan 26 Des 2018, 11:23 WIB
Slackline
Kontestan berkostum Avatar mengikuti ajang kompetisi slackline internasional yang dilakukan di Situs Warisan Dunia Wulingyuan atau Pegunungan Melayang di Huangshizhai, Zhangjiajie, Hunan, China.
Foto 1 dari 5
Slackline
Dua kontestan berpakaian karakter Avatar berpacu sepanjang slackline di Pegunungan Huangshizhai di Zhangjiajie, Hunan, China, Minggu (23/12). Aksi tersebut dilakukan dalam ajang kompetisi slackline internasional. (STR/AFP)
Foto 2 dari 5
Aksi Avatar Melintasi Pegunungan Melayang di China
Dua kontestan berpakaian karakter Avatar berpacu sepanjang slackline di Pegunungan Huangshizhai di Zhangjiajie, Hunan, China, Minggu (23/12). Aksi tersebut dilakukan di Situs Warisan Dunia Wulingyuan atau Pegunungan Melayang. (STR/AFP)
Foto 3 dari 5
Aksi Avatar Melintasi Pegunungan Melayang di China
Kontestan berpakaian karakter Avatar bergaya saat melintasi slackline di Pegunungan Huangshizhai di Zhangjiajie, Hunan, China, Minggu (23/12). Pemandangan tersebut memberi sensasi bukit-bukit yang melayang, persis di film Avatar. (STR/AFP)
Foto 4 dari 5
Aksi Avatar Melintasi Pegunungan Melayang di China
Dua kontestan berpakaian karakter Avatar berpacu sepanjang slackline di Pegunungan Huangshizhai di Zhangjiajie, Hunan, China, Minggu (23/12). Lanskap pegunungan ini menjadi rujukan film Avatar yang ternyata ada di Bumi. (STR/AFP) (STR/AFP)
Foto 5 dari 5
Aksi Avatar Melintasi Pegunungan Melayang di China
Dua kontestan berpakaian karakter Avatar berpacu sepanjang slackline di Pegunungan Huangshizhai di Zhangjiajie, Hunan, China, Minggu (23/12). Slackline merupakan olahraga keseimbangan di atas tali webbing (tali berbentuk pita). (STR/AFP)