FOTO: Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 03 Feb 2019, 17:01 WIB
Diterbitkan 03 Feb 2019 17:01 WIB
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Kementerian Barang Antik Mesir mengumumkan baru menemukan tiga makam kuno dengan lebih dari 40 mumi yang diperkirakan berasal dari sebuah keluarga elite.
Foto 1 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Mumi terbungkus kain linen ditemukan di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Kementerian Barang Antik Mesir mengumumkan baru menemukan tiga makam kuno dengan lebih dari 40 mumi yang terpelihara dengan baik. (AP Photo/Roger Anis)
Foto 2 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Arkeolog memeriksa mumi terbungkus kain linen di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Mumi tersebut diperkirakan berasal dari era Ptolemaic. (AP Photo/Roger Anis)
Foto 3 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Mumi terbungkus kain linen ditemukan di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Usia mumi tersebut diperkirakan lebih dari 2.000 tahun. (AP Photo/Roger Anis)
Foto 4 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Penampakan mumi terbungkus kain linen yang baru ditemukan di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Mumi-mumi tersebut ditemukan diletakkan di lantai atau di peti mati tanah liat. (AP Photo/Roger Anis)
Foto 5 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Mumi terbungkus kain linen ditemukan di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Menurut Kementerian Barang Antik Mesir, kompleks pemakaman tersebut kemungkinan adalah milik sebuah keluarga elite. (AP Photo/Roger Anis)
Foto 6 dari 6
Puluhan Mumi Keluarga Elite Ditemukan di Mesir
Mumi terbungkus kain linen ditemukan di ruang pemakaman di Provinsi Minya, Mesir, Sabtu (2/2). Situs ini ditemukan dalam sebuah ekskavasi pada Februari tahun lalu. (AP Photo/Roger Anis)