FOTO: Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 23 Jun 2022, 14:03 WIB
Diterbitkan 13 Mar 2019, 16:30 WIB
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Freedom Farm di Israel memberi hewan-hewan cacat seperti babi buta dan keledai berkaki tiga sebuah kehidupan baru.
Foto 1 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Seekor babi buta memakan rumput di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm melindungi hewan-hewan cacat di Israel. (REUTERS/Nir Elias)
Foto 2 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Keledai berkaki tiga berinteraksi dengan temannya di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm memberi hewan-hewan cacat sebuah kehidupan baru. (REUTERS/Nir Elias)
Foto 3 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Relawan mengelus domba berkaki palsu di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm merawat babi buta hingga sapi dengan kaki palsu. (REUTERS/Nir Elias)
Foto 4 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Relawan bermain gitar dekat kambing buta di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm melindungi hewan-hewan cacat di Israel. (REUTERS/Nir Elias)
Foto 5 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Relawan mengelus sapi berkaki palsu di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm memberi hewan-hewan cacat sebuah kehidupan baru. (REUTERS/Nir Elias)
Foto 6 dari 6
Peternakan Ini Rawat Babi Buta hingga Keledai Berkaki Tiga
Seekor babi buta dan keledai berkaki tiga mencari rumput di Freedom Farm, Moshav Olesh, Israel, 7 Maret 2019. Freedom Farm merawat babi buta hingga sapi dengan kaki palsu. (REUTERS/Nir Elias)