HEADLINE HARI INI
FOTO: Minim Alat Berat, Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/Y9cKXlrnYCrHtuu6mhvrJHRhvbE=/0x309:3000x2000/800x400/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350792/original/035873900_1610776835-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_5.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Hingga kini, Tim SAR gabungan masih terus melakukan evakuasi terhadap korban yang tertimpa reruntuhan bangunan rumah dan gedung lainnya pasca gempa bumi bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju, Sulawesi Barat
Foto 1 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/HNn3B8pB0ujUC9nl-OjosHzwhnM=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350792/original/035873900_1610776835-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_5.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Petugas penyelamat mencari korban di reruntuhan bangunan yang rusak di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa magnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (AP Photo/ Sadly Ashari Said)
Foto 2 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/wvkR7dCyNiJKe3kCuBihw2Cu49c=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350767/original/059176100_1610776109-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_1.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Warga memeriksa reruntuhan bangunan yang rusak akibat gempa bumi di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (AP Photo/Yusuf Wahil)
Foto 3 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/Wolv4N-XYTFHNs5HPdcukcdHvUw=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350788/original/093100700_1610776709-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_3.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Petugas Basarnas mencari korban di reruntuhan bangunan yang rusak di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (AP Photo/ Sadly Ashari Said)
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/8LOodTKq402qGnF45eOmS8rTG7I=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350789/original/082980700_1610776710-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_2.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Seorang pria melewati reruntuhan gedung pemerintah yang rusak akibat gempa bumi di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi korban gempa magnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju (AP Photo/Joshua Marunduh)
Foto 5 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/Xt1zPoOQCX-J6ighAVPK9VKX4BI=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350790/original/049685100_1610776711-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_4.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Petugas kepolisian berjaga di sebuah pusat perbelanjaan pasca gempa bumi di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (AP Photo/ Sadly Ashari
Foto 6 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/oSfL1TV7VjmIUOCqX9Q5t24Cmlw=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350791/original/012663600_1610776834-20210116-Minim_Alat_Berat__Evakuasi_Korban_Gempa_Mamuju_Tetap_Dilanjutkan-ap_6.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Pengendara motor melewati sebuah gedung yang rusak akibat gempa bumi di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (AP Photo/Azhari Surahman)
Foto 7 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/QjLiA_jb5s2yBla27eZJSEftFMs=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350796/original/087380300_1610777220-000_8YV67F.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Tim penyelamat mencari korban di sebuah bangunan yang runtuh di kota Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (Hariandi Hafid/AFP)
Foto 8 dari 8
![Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan](https://cdn1-production-images-kly.akamaized.net/5RbrEYsBvsK5toYuuTO29pLUqVc=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3350797/original/056236200_1610777272-000_8YV67C.jpg)
Evakuasi Korban Gempa Mamuju Tetap Dilanjutkan
Proses pencarian korban di sebuah bangunan yang runtuh akibat gempa di kota Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (16/1/2021). Jalan dan jembatan yang rusak, pemadaman listrik, dan kurangnya alat berat menghambat evakuasi setelah gempa bermagnitudo 6,2 SR yang melanda Majene- Mamuju. (Hariandi Hafid/AFP)
Video Pilihan Hari Ini
Live dan Produksi VOD
powered by
More News
-
Berita Foto Rayakan Perjalanan Cinta, City of Love Hadir di Bulan Kasih Sayang
-
Berita Foto Usung Kesetaraan Pelayanan, KAI Luncurkan Kartu Disabilitas untuk Pengguna KRL Jabodetabek
-
Berita Foto Dibuka Hari ini, Jakarta Sneaker Day Hadirkan 120 Jenama Sepatu
-
Berita Foto Pasca-Kebakaran, Banjir Lumpur Ancam California Selatan
Tag Terkait