FOTO: Pesawat Terbang Kayu Buatan Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 14:13 WIB
Diterbitkan 24 Feb 2021, 07:30 WIB
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Selama delapan tahun terakhir, Adolfo Rivera yang berusia 70 tahun memproduksi mimpi bersayapnya: pesawat kayu dua tempat duduk bermesin tunggal.
Foto 1 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera (70) berpose di dalam pesawat yang dia buat di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Februari 2021. Rivera yang merupakan insinyur mekanik dan profesor universitas tersebut menciptakan pesawat terbang kayu, dua tempat duduk selama delapan tahun. (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 2 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera menunjukkan cetakan koran untuk membuat tangki bahan bakar fiberglass pesawat kayunya di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Februari 2021. Rivera memperkirakan pesawatnya hingga saat ini telah menelan biaya sekitar 6.600 dolar AS atau RP 93 juta. (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 3 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Tanda "Experimental Amateur-Built Aircraft" ditampilkan di sebelah panel kontrol pesawat kayu yang sedang dibangun Adolfo Rivera di garasi gedung apartemennya di Havana, 19 Feb 2021. Rivera menerima izin untuk pembuatan pesawat dari Aeronautika Sipil Kuba pada Februari 2012 (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 4 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera melepas plastik pelindung pesawat kayu yang dia buat di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Februari 2021. Selama hampir setahun, Rivera telah memiliki semua prosedur yang berlaku untuk terbang, meskipun pandemi COVID-19 menunda rencana mereka. (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 5 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera (70) menaiki pesawat yang dia buat di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Februari 2021. Rivera yang merupakan insinyur mekanik dan profesor universitas tersebut menciptakan pesawat terbang kayu, dua tempat duduk selama delapan tahun. (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 6 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera (70) menunjukkan rencana dan dokumentasi untuk pesawat kayu yang dibuat di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Feb 2021. Rivera memperkirakan pesawatnya hingga saat ini telah menelan biaya sekitar 6.600 dolar AS atau RP 93 juta. (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 7 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera (70) berpose di samping pesawat kayu yang dia buat di garasi gedung apartemennya di Havana, Kuba, 19 Februari 2021. Rivera menerima izin untuk pembuatan pesawat dari Aeronautika Sipil Kuba pada Februari 2012 (AP Photo/Ramon Espinosa)
Foto 8 dari 8
Pensiunan Insinyur Mekanik Kuba Buat Pesawat Terbang Kayu
Adolfo Rivera (kiri) bersama mereka yang membantunya membuat pesawat terbang kayu, dua tempat duduk, berfoto dengan Presiden Cuba Aviation Club René González (kanan) di garasi gedung apartemennya Havana, Kuba, 19 Februari 2021. (AP Photo/Ramon Espinosa)