Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi

oleh Nanang Fahrudin, diperbarui 27 Jul 2022, 15:19 WIB
Diterbitkan 27 Jul 2022, 15:25 WIB
Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi
Naomi Zaskia yang berkarier sebagai aktris sekaligus model kerap menjadi sorotan netizen. Berbagai unggahan di akun Instagram pribadinya juga tak lepas dari perhatian. Bahkan, gaya OOTD wanita 25 tahun ini saat memakai busana putih banjir pujian.
Foto 1 dari 4
Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi
Tampil dengan busana off shoulder, penampilan Naomi Zaskia ini tak lepas dari perhatian netizen. Celana yang digunakan memiliki detail yang cukup unik. (Liputan6.com/IG/@naonomnom)
Foto 2 dari 4
Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi
Busana kasual yang digunakan oleh wanita kelahiran 20 September 1996 ini juga bisa ditiru untuk hangout. Dirinya pun menambahkan bandana pada penampilannya senada dengan jam tangan yang digunakan. (Liputan6.com/IG/@naonomnom)
Foto 3 dari 4
Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi
Tampil dengan kaus putih oversize serta celana hitam dan sneakers menjadi salah satu gaya OOTD yang terbilang kasual namun tetap stylish. Dirinya juga memilih untuk mengikat sweater hitam di pundak untuk menunjang detail penampilannya. (Liputan6.com/IG/@naonomnom)
Foto 4 dari 4
Gaya OOTD Naomi Zaskia dengan Busana Putih, Bisa Jadi Inspirasi
Memakai simpel dress putih serta sneakers berwarna senada, Naomi Zaskia memilih untuk menggunakan jaket jeans. Dirinya menggunakan sling bag hitam yang cukup simpel sebagai tambahan pada gaya OOTD. (Liputan6.com/IG/@naonomnom)