Kebersamaan IU dan J-Hope BTS dalam IU's Palette, Dari Ngobrol sampai Duet

oleh Zulfa Ayu Sundari, diperbarui 29 Jul 2022, 15:22 WIB
Diterbitkan 29 Jul 2022, 17:20 WIB
IU dan J-Hope BTS
J-Hope BTS menjadi bintang tamu dalam program talkshow IU yang bertajuk IU's Palette di kanal YouTube IU. Mereka berbincang tentang banyak hal sampai kolaborasi menyanyikan sebuah lagu. Saat ini video tersebut telah ditonton hampir 4 juta kali setelah sehari diunggah.
Foto 1 dari 4
J-Hope BTS dalam IU's Palette
IU mengungkap bahwa ini adalah momen pertama dia berbincang dengan J-Hope. (Foto: YouTube/ 이지금 [IU Official])
Foto 2 dari 4
IU dalam IU's Palette
Agar perbincangan mengalir dan akrab,IU dan J-Hope berbicara mengenai minat dan kesamaan mereka. (Foto: YouTube/ 이지금 [IU Official])
Foto 3 dari 4
IU dan J-Hope BTS dalam IU's Palette
Keduanya ternyata memiliki kesamaan dalam perjalanan mencapai impian. (Foto: YouTube/ 이지금 [IU Official])
Foto 4 dari 4
IU dan J-Hope BTS dalam IU's Palette
Keduanya kolaborasi membawakan lagu dalam album J-Hope yang berjudul "Equal Sign". Duet mereka mendapat respons luar biasa dari penggemar. (Foto: YouTube/ 이지금 [IU Official])