OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Stylish

oleh Septika Shidqiyyah, diperbarui 23 Agu 2022, 12:25 WIB
Diterbitkan 23 Agu 2022, 13:30 WIB
Gaya OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Tampil Stylish
Mantan anggota grup idol JKT48 Melati Sesilia, belakangan sosoknya kerap mencuri perhatian. Punya paras menawan, wanita yang kerap disapa Memei ini kerap tampil keran dengan gaya OOTD yang stylish.
Foto 1 dari 4
Gaya OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Tampil Stylish
Pemilik nama lengkap Melati Putri Rahel Sesilia ini sempat viral dalam media sosial TikTok saat menjual nasi bakar. Karena viral, ia pun banyak menghiasi layar kaca menceritakan kesibukannya saat menjual nasi bakar tersebut. (Liputan6.com/IG/@melati.sesilia)
Foto 2 dari 4
Gaya OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Tampil Stylish
Belakangan kerap muncul di layar kaca, gaya Melati pun kerap menuai sorotan. Dalam media sosial Instagramnya, ia pun kerap bagikan berbagai potretnya yang stylish dengan gaya OOTD. Baik itu mengenakan sweeter oversize hingga berbagai outfit yang dipadukan dengan celana denim. (Liputan6.com/IG/@melati.sesilia)
Foto 3 dari 4
Gaya OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Tampil Stylish
Tampil gaya saat hangout, begini penampilan Melati Sesilia saat main sepatu roda. Punya paras menawan, tidak jarang banyak penggemar yang memuji penampilannya tersebut di kolom komentar Instagramnya. (Liputan6.com/IG/@melati.sesilia)
Foto 4 dari 4
Gaya OOTD Melati Sesilia dengan Busana Kasual Ini Tampil Stylish
Wanita kelahiran 1 Januari 2000 ini pun saat ini semakin banyak penggemar setelah keviralannya dalam menjual nasi bakar. Apalagi saat di JKT48, ia tampil dengan gaya rambut panjang. Namun saat ini ia terlihat makin keren dengan gaya rambut pendek. (Liputan6.com/IG/@melati.sesilia)