Tya Ariestya Ajak Anak Makan di Warteg, Ajari Makan Pakai Tangan dan Pilih Makanan Sendiri

oleh Meiristica Nurul, diperbarui 07 Sep 2022, 09:41 WIB
Diterbitkan 30 Agu 2022, 07:40 WIB
Tya Ariestya (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Tya Ariestya, menceritakan keseruannya mengajak putra dan para karyawannya saat menikmati makanan di warteg yang tengah viral. Wanita bernama asli Ariestya Noormita Azhar mengungkap dengan tiga lauk, hanya membayar 21 ribu rupiah saja. Intip keseruan bintang film I Love You Masbro bersama Kanaka dan Kalundra yang baru pertama menyantap makanan di warteg.
Foto 1 dari 4
Tya Ariestya mengajarkan anaknya cara memilih makanan yang ada di etalase warteg. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Tya Ariestya mengajarkan anaknya cara memilih makanan yang ada di etalase warteg. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Foto 2 dari 4
Tya Ariestya mencontohkan anak-anaknya cara menikmati makan di warteg, yaitu tanpa sendok alias menggunakan tangan langsung. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Tya Ariestya mencontohkan anak-anaknya cara menikmati makan di warteg, yaitu tanpa sendok alias menggunakan tangan langsung. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Foto 3 dari 4
Minuman yang dipesan Tya Ariestya dan sang putra tak berbeda, yaitu es teh. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Minuman yang dipesan Tya Ariestya dan sang putra tak berbeda, yaitu es teh. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Foto 4 dari 4
Tya Ariestya, dan Kanaka merasakan enaknya makan di warteg, sampai kekenyangan. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)
Tya Ariestya, dan Kanaka merasakan enaknya makan di warteg, sampai kekenyangan. (Foto: Instagram/@tya_ariestya)